Monthly Archives: Desember 2015

Gowes Minggu

Gowes ceria dalam hujan

Hari Minggu biasanya aku gowes bersama alumni teknik sipil, tetapi sudah beberapa bulan ini banyak acara gowes dari komunitas lain, sehingga acara Gowes Minggu jadi macem-macem komunitas yang kuikuti. Dulu aku biasanya memakai sepeda MTB (mountain bike) bersama anakku di acara Gowes Minggu, Ketika anakku sudah makin besar, beberapa anggota komunitasku mulai tertarik gowes yang lebih cepat dan lebih jauh,

Baca lebih lanjut

Sarapan Gowes

Soto Srempet

Belum banyak rute yang kulalui di Jakarta, tapi rasanya cari rute yang lain kayaknya susah. Banyak kendala untuk mencari rute Gowes Jakarta, jadi akhirnya rutenya ya itu-itu saja. Dari rute yang ada kita buat variasi di menu sarapannya, jadi rute boleh sama tapi “Sarapan Gowes” punya beberapa variasi. Untuk rute di luar kota Jakarta sih banyak variasinya, tapi untuk rute

Baca lebih lanjut

Gowes Pilkada 2015

Gowes pilkada

Pilkada serentak pertama kali digelar tahun 2015. Di antara yang sepi peminat, ada juga beberapa daerah yang sangat meriah. Ada kuliner gratis, ada kopi gratis, pertunjukan seni yang membuat peserta pilkada terhibur dan masih banyak yang membuat peserta pilkada berbondong-bondong menuju bilik suara. Beberapa kawanku mengisi paginya dengan bersepeda santai dan baru mencoblosnya di siang harinya. Itulah “Gowes Pilkada 2015”

Baca lebih lanjut