Tag Archives: magelang

Punthuk Setumbu Tour

Tata Tertib pengunjung Punthuk Setumbu

Acara “Punthuk Setumbu Tour” kurancang ketika seorang teman mendatangi mejaku dengan penuh senyuman. Dia sudah tersenyum-senyum dari jauh melihat aku duduk terdiam di mejaku. “Pak Eko tahu tidak sebuah tempat yang sangat terkenal di dunia maya tetapi tidak banyak dikenal oleh orang Jogja ?” “Hmm… apa itu?” “Ada sebuah tempat yang letaknya di dekat candi Borobudur Magelang, tetapi ketinggiannya jauh

Baca lebih lanjut

Punthuk Setumbu Magelang

Narsis berjamaah di Punthuk Setumbu

Punthuk Setumbu Magelang sangat terkenal di internet, tetapi ternyata aku baru bisa menginjaknya pada tanggal 14 September 2014 ini. Tanggal itu bertepatan dengan hari ulang tahunku, sehingga tanggal itu makin membuat hari Minggu ini menjadi sangat istimewa bagi keluargaku. Lebih sebulan lalu aku mencoba mencari informasi seputar “Punthuk Setumbu Magelang” ternyata informasi yang bertebaran di internet sangat banyak, tetapi ketika

Baca lebih lanjut

Rafting di Sungai Elo

Jangan lupa membawa camera waterproof saat Rafting di Sungai Elo

Mau tahu lokasi rafting yang gradenya cukup rendah dan lokasinya mudah dijangkau ? Jawabannya pasti Rafting di Sungai Elo. Inilah lokasi Refting yang mudah dijangkau, dekat dari kota Jogja, apalagi Magelang, dekat dengan salah satu keajaiban dunia, Borobudur, dan grade maksimal hanya 3. Di dekat lokasi Rafting sungai Elo masih ada rafting yang gardenya lebih tinggi yaitu rafting sungai Progo.

Baca lebih lanjut

ManTenaN

Habis Maghrib, 20 Desember 2007, akhirnya kami berangkat ke Yogya. Perjalanan yang sangat lancar, meskipun sepanjang jalan ditemani hujan, kegelapan dan kejeblos beberapa kali di lobang jalan. Sarapan pagi langsung belok ke Wijilan, kata pak Widi “enak kok gak mandi langsung makan gudeg, ada tambahan bumbu, he…he..he…. !:-)” Udah kenyang, langsung nganter mertua ke Sardjito, mandi, kemudian meluncur ke ibu

Baca lebih lanjut