Tag Archives: sepedaan

Jangan lupa bahagia

Diskusi multi angkatan sipil UGM

Banyak kegiatan olah raga bukan berarti akan makin sehat, bisa jadi yang sebaliknya terjadi, kebanyakan olah raga justru membuat tubuh terkuras habis energinya dan justru kurang mendapat pasokan energi yang sesuai, akibatnya jelas merugikan kesehatan. Lakukan kegiatan olah raga demi kebahagiaan kita pribadi dan jangan sampai membuat orang lain terganggu kesenangannya, privasinya, prinsip “jangan lupa bahagia” patut menjadi garis besar

Baca lebih lanjut

Manfaat Gowes Rabu Rutin

Gowes Rabu Rutin itu banyak manfaatnya

“Mas Eko, aku sudah paham manfaat sepeda secara umum, saat ini kulihat setiap Rabu selalu ada acara gowes Rabu rutin, kenapa memilih hari Rabu bukan hari yang lain ? Sebenarnya apa bedanya Rabu dan hari lain ? Apa sejatinya manfaat Gowes Rabu Rutin?” “Begini ceritanya mas. Dulu setiap Rabu kita selalu berolah raga, apapun bentuknya, yang penting olah raga dan setelah

Baca lebih lanjut

Gowes Bandung Jogja 2014

Goweser Surabaya Jogja menuju Balairung

Panitia Gowes Bandung Jogja 2014 dalam rangka 65 tahun UGM, telah merilis daftar peserta yang tercacat di sekretariat. Ada 104 peserta yang sudah mendaftar dan sudah cukup lengkap syarat-syaratnya, sementara itu buat peserta yang belum tercatat masih ditunggu kelengkapan datanya untuk dapat dianggap sebagai peserta resmi acara ini. Jumlah peserta ini melampaui target dan lebih banyak dibanding Gowes 64 th UGM

Baca lebih lanjut

Trio Los Menyos

Trio Los Menyos depan JEC

Trio Los Menyos adalah nama spontan yang diberikan mas Jojo pada kita bertiga, saat lebih dari sejam kita nyanyi lagu-lagu oldies di warung soto Pak Marto depan JEC. Sebuah pertemuan yang tanpa ada perencanaan sedikitpun. Aku sendiri bukan penyanyi dan hanya numpang jadi penyanyi latar di awalnya. Musik yang nyaman dan keramahan mas Jojo membuat aku makin berani menyanyi dan

Baca lebih lanjut
« Entri Lama