Tag Archives: wanita

Ketika Wanita Berbicara

Pemeran Kolase dan 7 jendela

Setelah tahun lalu sukses mementaskan monolog berbahasa Jawa yang pertama oleh seorang wanita, maka teater We En (Wanita ngunandika) pada tahun ini, kembali akan mementaskan perjuangan seorang Perempuan Pati “Tayu” dalam sebuah rangkaian beberapa monolog dalam tajuk Kolase dan 7 jendela kaca “part two” di Taman Budaya Yogyakarta. Sejak didirikan pada tanggal 24 Oktober 2012, teater We En memang lebih menonjol

Baca lebih lanjut

Memilih Sepeda Wanita

Giant Via_2_W

Memilih sepeda wanita ternyata tidak gampang. Maklum, model sepeda untuk Wanita ternyata sangat terbatas. Setelah tanya sana-sini dan belum juga puas, akhirnya berselancar di internet dan tanya ke mbah Gugel. Semakin lama mencari di internet, hasilnya bukan semakin mudah memilih, tetapi justru makin sulit menentukan sepeda wanita yang paling pas. Banyak sekali model sepeda yang terpampang dari berbagai situs. Akhirnya

Baca lebih lanjut

Kendala Wanita

fahira-idris-130407-logo

Hari ini Uni @Fahiraidris melontarkan pertanyaan tentang kendala wanita, dan ternyata respon para follower Uni Fahira banyak banget. Bagi mereka yang tertarik mempelajari apa saja kendala wanita, silahkan simak kicauan uni Fahira Idris dan teman-teman followernya. Fahira Idris ‏@fahiraidris3 jam Sbg Wanita #Indonesia , saat ini 5 kendala tbesar yg paling anda rasakan u/ Kemajuan diri anda, apa saja? Tlg Jwb

Baca lebih lanjut

7 Jendela Kaca Hari Pertama

Pentas teater “7 Jendela Kaca” hari pertama sudah dilalui. Inilah pementasan teater yang semua pemerannya wanita. Hanya sutradara yang tidak wanita, mbah Gati dari teater Gadjah Mada dan mas Jujuk dari teater Dinasti.  Pementasan perdana teater WN (Wanito Ngunandiko) sukses mementaskan 6 (enam) karya Labibah Zain, dedengkot blogger Makasar dan sebuah karya dari Dyah Puspita Sari (owner dari Dawet Geboy).

Baca lebih lanjut
« Entri Lama