Sarapan Gowes
Belum banyak rute yang kulalui di Jakarta, tapi rasanya cari rute yang lain kayaknya susah. Banyak kendala untuk mencari rute Gowes Jakarta, jadi akhirnya rutenya ya itu-itu saja. Dari rute yang ada kita buat variasi di menu sarapannya, jadi rute boleh sama tapi “Sarapan Gowes” punya beberapa variasi. Untuk rute di luar kota Jakarta sih banyak variasinya, tapi untuk rute
Baca lebih lanjut