Tersenyumlah dunia

Pagi hari adalah saat yang paling kunikmati, mulai sejak mata terbuka sampai mandi pagi setelah olah raga, semuanya penuh dengan kenikmatan yang berulang dan tak pernah berhenti. Senyum tertebar dalam setiap kegiatan, target sehari senyum 20 kali, sudah banyak didapat mulai mata terbuka. Kegiatan utama setelah mata terbuka adalah menebar senyum dan berjalan kaki untuk menikmati seluruh keindahan alam pagi.
Baca lebih lanjut