Category Archives: go green

Gowes Kota Tua

senyum di Kota Tua

Beberapa minggu lalu aku Gowes Kota Tua, sayangya ada acara di Kota Tua hari itu, akupun tidak bisa masuk karena pintu dijaga petugas dan kita tidak diperkenankan masuk. Minggu pagi, 8 Oktober 2017, bersama teman-teman aku gowes dan kembali menuju ke Kota Tua, alhamdulillah, kami sukses menikmati Kota Tua setelah “dibersihkan” dari hal-hal yang dianggap mengganggu pemandangan. Semua nampak bersih dan

Baca lebih lanjut

Libur adalah kerja

Seli menuju Goa Jepang

Aku membaca salah satu pesan di sosmed, “sehabis pensiun langsung gencar bisnis….catering, travel agent, cleaning servis, loundry….sampai fashion kulakukan …”, langsung pesan itu menjadi salah satu topik di grupku. Bermacam-macam tanggapannya, padahal itu adalah status pensiunan yang kemudian menikmati hidupnya dengan pekerjaan di rumah, dimulai dari memasak, mengantar cucu sekolah sampai ngepel. Seperti juga makna hari libur bagi para goweser,”Libur

Baca lebih lanjut

GRAN FONDO JAWA POS SURAMADU 2017

Safety Bike Ijo

Sebentar hari lagi akan ada acara Gowes jarak jauh di Surabaya untuk pemula, melewati Jembatan Suramadu dan menikmati rute pulau Madura yang “flat”, tidak ada tanjakan. Acara ini diadakan oleh Jawa Pos, jadi bisa disebut acara yang bergengsi untuk para pesepeda pemula yang biasanya hanya ingin mendaftar di acara yang diadakan oleh Jawa Pos. Rute Bromo terlalu menantang, sehingga pilihan

Baca lebih lanjut

Gowes Heist di bulan Agustus

Lokasi ramah tamah usai upacara bendera 17 Agustus

Pagi ini kubaca pesan sosmed WA (whatsapp) di beberapa grup gowes dan harus kuakui semuanya sedang aktif menceritakan persiapan gowes merdeka maupun pelaksanaan gowes merdeka. Pada beberapa grup WA Jogja, kubaca rencana untuk gowes jauh, sekitar 140-200 km dan ada juga komunitas yang selalu keliling Merapi dengan start/finish di Jogja. Gowes Heist di bulan Agustus juga bermacam ragam modelnya, tergantung orangnya

Baca lebih lanjut
« Entri Lama Recent Entries »